Salam hormat selalu buat sobat blogging senusantara bahagia saya masih bisa berbagi sesuatu
Yang bermanfaat buat semua walaupun apa yang saya raih tidak menghasilkan apa - apa namun
Di hati ini mersa lega dan bangga jika sebuah karyanya bisa untuk di nikmati oleh semua orang
Dalam blogging banyak sekali tips dan trik untuk di bahas seperti yang kemarin saya publikasi
Kolom komentar. dan topik kali ini saya pun masih berbagi seputar tentang
Untuk mendesain template pada blogger seakan tidak ada habisnya dan tak akan ada Selesainya karena di iringi dengan kecintaa nya pada blog maka para pemblogging
Dengan segala jerih upaya untuk membuat kreativitas dengan berbagai cara untuk Mendesain tampilan unik pada blog dan seperti yang saya akan bagikan ini adalah satu Kreativitas walau cara ini sudah agak lama tapi barang kali di antara sobat - sabit masih Ada yang mengguna kan jenis border pada blog nya untuk membuat tampilan blog anda Lebih bervariatif. dengan border ini bisa di terapkan pada halaman posting sidebar atau di
Mana Saja yang anda inginkan dan yang lebih praktisnya lagi tanpa edit template instant Langsung di hidangkan siap tinggal santap jadi bisa menghemat waktu juga kesempatan
Untuk membuat kolom border silahkan simak di bawah ini screnshoot berikut kode scriptnya :01.Kode border Bagian Kiri Kanan Melingkar
<div style="-moz-border-radius: 20px 10px 20px 10px; -webkit-border-radius: 20px 10px 20px 10px; background-color: darkcyan; border-radius: 20px; border: 2px solid black; color: black; font-family: Arial; padding: 5px;">DISINI KODE ATAU WIDGET</div>
02.Kode border Pojok Kiri Atas Melengkung
<div style="-moz-border-radius: 1em 0em 0em 0em; background-color: orange; border-radius: 1em 0em 0em 0em; border: 2px solid #000; color: white; height: auto; margin: 0 auto; overflow: hidden;">DISINI KODE ATAU WIDGET</div>
03.Kode border bulat melingkar
<div style="-moz-border-radius: 60px; -webkit-border-radius: 60px; background: #ffd500; border-radius: 86px; border: 2px solid #800080; height: 120px; width: 120px;">TEKS ATAU KODE</div>
Hasil seperti di bawah ini ""
Border bulat Melingkar
04.Pojok Kiri Bawah Melengkung
<div style="-moz-border-radius: 0em 0em 0em 1em; background-color: green; border-radius: 0em 0em 0em 1em; border: 2px solid #000; color: white; height: auto; margin: 0 auto; overflow: hidden;">DISINI KODE ATAU TEKS</div>
05.Pojok Kanan Atas Melengkung
<div style="-moz-border-radius: 0em 1em 0em 0em; background-color: red; border-radius: 0em 1em 0em 0em; border: 2px solid #000; color: white; height: auto; margin: 0 auto; overflow: hidden;">DISINI KODE ATAU TEKS</div>
06.Pojok Kanan Bawah Melengkung
<div style="-moz-border-radius: 0em 0em 1em 0em; background-color: blue; border-radius: 0em 0em 1em 0em; border: 2px solid #000; color: white; height: auto; margin: 0 auto; overflow: hidden;">DISINI KODE ATAU TEKS</div>
07.Sisi Kiri Melengkung
<div style="-moz-border-radius: 1em 0em 0em 1em; background-color: gold; border-radius: 1em 0em 0em 1em; border: 2px solid #000; color: white; height: auto; margin: 0 auto; overflow: hidden;">DISINI KODE ATAU TEKS</div>
08.Border 4 sudut
<div style="background-color: lightyellow; border: 6px #4b0082 inset; height: 50px; padding: 10px; text-align: left; width: 550px;">
Blog Demo Karrysta</div>
09.Border 4 sudut melingkar
<div style="background-color: paleturquoise; border-radius: 15px; border: 6px #ff7f50 solid; height: 50px; padding: 10px; text-align: left; width: 520px;">
Blog Demo Karrysta</div>
10.Border sudut ketupat
<div style="background-color: paleturquoise; border-radius: 30px 0px; border: 6px #ff7f50 solid; height: 50px; padding: 10px; text-align: left; width: 520px;">
Blog Demo Karrysta</div>
Copy kode yang ada di dalam lingkaran kolom border di atas pilih sesuai yang anda inginkan
Pastekan di tempat yang anda ingin bisa di postingan sidebar ataupun di halaman yang di sukai
Itulah jenis dan bentuk border yang sekiranya saya hadirkan untuk anda semoga bermanfaat